DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sejumlah 58 orang siswa SMA Negeri 3 Banda Aceh lolos Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) terbanyak di Univesitas Syiah Kuala (USK) Banda Aceh. USK merupakan salah satu Perguruan Tinggi Negeri (PTN) terbaik di Indonesia yang masuk 10 besar kampus favorit se-nusantara.
DIALEKSIS.COM | Jantho - Kepala Cabang Dinas Pendidikan (Kacabdin) Wilayah Banda Aceh dan Aceh Besar, Syarwan Joni, S.Pd., M.Pd kembali mengunjungi SMA Negeri 3 Seulimeum, kabupaten Aceh Besar, Senin (24/2/2025). Ini adalah kunjungan ketiga kalinya setelah sebelumnya juga sempat melakukan kegiatan yang sama di sekolah pedalaman tersebut.
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Masyarakat Gampong Meunasah Capa Kecamatan Kota Juang melakukan komplain terhadap rekanan yang melakukan pembongkaran ruang kelas eks SMAN 3 Bireuen.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Dalam event Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (02SN) jenjang SMA tahun 2023, siswi SMA Negeri 3 Meulaboh Kabupaten Aceh Barat mengukir sejarah dengan meraih medali perak pada cabang lomba bulu tangkis putri.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Siswa SMA Negeri 3 Banda Aceh menorehkan hasil fantastis pada Olimpiade Biologi Indonesia (OBI) yang dilaksanakan oleh Indonesia Scientific Society (ISS) dengan meraih medali emas.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dua siswa SMAN 3 Banda Aceh, putra dan putri dinobatkan sebagai Duta Pelajar Kamtibmas (Keamanan dan Ketertiban Masyarakat) 2022 kota Banda Aceh.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - SMA N 3 Banda Aceh menjadi sekolah dengan kelulusan SNMPTN Tertinggi di Banda Aceh.